15 Cara Bayar Premi Prudential Lewat ATM BCA 2024

Cara Bayar Premi Prudential Lewat ATM BCA – Cara bayar premi Prudential lewat ATM BCA memang sangat mudah dilakukan. Hanya saja anda memerlukan kode pembayaran tersebut saja sudah bisa mulai melakukan pembayaran.

Mungkin itu menjadi salah satu dari sekian banyak transaksi yang bisa dilakukan di mesin ATM BCA. Selain itu banyak lagi cara bayar di ATM BCA, seperti cara bayar  BFI lewat ATM BCA maupun pembayaran lainnya.

Mengenal Prudential sendiri, merupakan sebuah asuransi penyedia seperti asuransi jiwa, anuuities, dana mutual, investasi dan masih banyak lainnya. Sehingga Prudential sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat Indonesia.

Tidak hanya itu saja pastinya banyak masyarakat Indonesia yang juga menggunakan asuransi tersebut untuk berlangsungnya kepentingan. Dimana nantinya harus di bayarkan sesuai jatuh tempo yang ditentukan.

Cara Bayar Premi Prudential Lewat ATM BCA Terbaru

Cara Bayar Premi Prudential Lewat ATM BCA

Nah cara pembayaran tersebut juga sangat beragam bisa melalui kartu kredit atau bisa juga dengan cara yang akan PakaiATM bahas kali ini yaitu lewat ATM BCA. Ini sangat menguntungkan sekali bagi anda yang memiliki sebuah rekening tabungan BCA dan memiliki asuransi dengan Prudential. Nah berikut cara atau langkah pembayarannya:

Bayar Premi Prudential Lewat ATM BCA

Bayar Premi Prudential Lewat ATM BCA

  • Pertama datangi mesin ATM BCA terdekat.
  • Jika sudah lanjut dengan masukan kartu ATM ke mesin ATM.
  • Kemudian pilih bahasa, pilih Bahasa Indonesia saja yang mudah dipahami.
  • Setelah itu masukan 6 digit PIN kartu ATM BCA.
  • Pilih menu Transaksi Lainnya.
  • Pilih menu Pembayaran.
  • Kemudian pilih Layar Berikutnya.
  • Lanjut dengan pilih menu Asuransi.
  • Lalu pilih perusahaan yaitu Prudential.
  • Masukan kode pembayarannya:
KeteranganKode
Premi Pertama7250
Premi Lanjutan7251
Top Up Premi7252
Biaya Cetak Ulang Polis7253
Biaya Perubahan Polis7254
Biaya Cetak kartu7255
  • Masukan kode pembayaran + Nomor Polis anda.
  • Setelah itu masukkan jumlah premi.
  • Nantinya akan muncul sebuah konfirmasi pada layar.
  • Periksa kembali mengenai nomor atau angka yang dimasukkan, jika di rasa sudah benar semua tekan Lanjut/Ok.
  • Terakhir cetak resi sebagai tanda bukti bahwa anda telah melakukan transaksi.
  • Jangan lupa ambil kartu ATM sebelum meninggalkan mesin ATM.

Keuntungan Bayar Bayar Premi Prudential Tepat Waktu

Keuntungan Bayar Bayar Premi Prudential Tepat Waktu

  • Keuntungan pertama jika membayar premi Prudential tepat waktu yaitu lebih terhindar dari risiko polis anda tidak aktif/lapsed.
  • Keuntungan selanjutnya jika membayar premi Prudential tepat waktu yaitu anda memiliki sebuah kesempatan untuk mengikuti promosi-promosi yang diberikan Prudential, dimana mungkin anda akan memenangkannya jika sedang berlangsung promo tersebut.
  • Keuntungan ketiga membayar premi Prudential tepat waktu yaitu memiliki sebuah potensi nilai investasi anda dapat berkembang seiring berjalannya waktu.

Nah itulah informasi mengenai bayar premi Prudential dengan ATM BCA termudah yang PakaiATM bisa sampaikan, semoga cara tersebut bisa membantu dan bermanfaat bagi anda semua yang membutuhkan. Terutama bagi anda yang masih bingung mengenai bayar premi Prudential terutama bagi anda yang mempunyai rekening tabungan BCA.